Polres Kotamobagu Gelar Penanaman Pohon
ZONA TOTABUAN - Polres Kotamobagu menggelar penanaman pohon yang bertemakan 'Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak Dini', di Hutan Bonawang Kotamobagu, Rabu, 23 Agustus 2023.
Kapolres...
Penilaian Sekolah Adiwiyata Dimulai
ZONATOTABUAN.CO - Proses penilaian Sekolah Adiwiyata di Kotamobagu akan digulir pada bulan Juli 2021 mendatang, lebih tepatnya usai libur sekolah atau di tahun ajaran...
Yahya Tepis Kelangkaan Pupuk Bersubsidi
KOTAMOBAGU - Kepala Dinas Pertanian Perikanan dan Peternakan (Dispertanak) Kota Kotamobagu, Mohammad Yahya, menepis terkait adanya kabar kelangkaan pupuk bersubsidi di Kotamobagu.
Dijelaskannya, pupuk bersubsidi...
Sekda Buka Seleksi PPPK Guru
ZONA TOTABUAN - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Kotamobagu, Sofyan Mokoginta, SH, membuka secara resmi pelaksanaan Seleksi Penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk...
Harga Beras Masih Relatif Stabil
ZONATOTABUAN - Pemerintah Kota Kotamobagu dan Polres Kotamobagu terus melakukan operasi pasar menjelang bulan ramadhan.
Salah satu yang menjadi tujuannya harga beras dan ketersediaan stok...
FKP Penyusunan Rancangan RPJPD 2025-2045, Asripan: Pentingnya SDM
ZONA TOTABUAN - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu menggelar forum konsultasi publik (FKP) mengenai penyusunan rancangan awal rencana pembangunan jangka panjang daerah (RPJPD) Kota Kotamobagu...
Asisten II Buka Pelaksanaan Konferensi PWI Kotamobagu
ZONA TOTABUAN - Asisten II Kota Kotamobagu Sitti Rafiqah Bora membuka pelaksanaan konferensi PWI ke - III Kota Kotamobagu.
Bertema Lahirkan Pemimpin yang Berintegritas demi...
Mewakili Walikota, Sekda Buka Kegiatan UKW
ZONATOTABUAN.CO - Walikota Kotamobagu Ir Hj Tatong Bara yang diwakili oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Ir Sande Dodo MT membuka kegiatan Uji Kompetensi Wartwan (UKW)...
Kodim Siapkan Ratusan Pasukan Amankan Kunjungan Presiden
ZONATOTABUAN - Kodim 1303/Bolmong terus melakukan kesiapan pengamanan Presiden Republik Indonesia (RI) Ir Joko Widodo (Jokowi), dalam kunjungan sekaligus peresmian Bendungan Lolak, Kabupaten Bolmong,...
Pj Walikota Asripan Nani Serahkan SPPDT PBB-P2 Tahun 2024
ZONATOTABUAN - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu menggelar penyerahan surat pemberitahuan pajak daerah dan retribusi daerah tertentu (SPPDT) untuk pajak bumi bangunan perdesaan dan perkotaan...




















