25 Anggota Dewan Disuntik Vaksin Covid-19
Dinkes: Penyuntikan Vaksin Tergantung Hasil Skrining
ZONATOTABUAN.CO - Setelah beberapa kali dilakukan penundaan, akhirnya ditetapkan jadwal pelaksanaan vaksinasi gelombang kedua untuk dosis pertama bagi 25...
Kasus BLKK Bulud, Polisi Segera Tetapkan Tersangka
ZONATOTABUAN - Polres Kotamobagu melalui Satreskrim terus melakukan penuntasan kasus salah satunya dugaan korupsi pada pembangunan Gedung Balai Latihan Kerja Komunitas (BLKK) tahun anggaran...
KemenPAN-RB Periksa Pelayanan Pemkot
KOTAMOBAGU – Tim Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) mulai melakukan penilaian di tiga dinas yang ada di Kota Kotamobagu, Selasa (14/8/2018).
Wali Kota Kotamobagu...
Pasar Genggulang Segera Dioperasikan
KOTAMOBAGU – Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, melalui Dinas Perdagagan Koperasi dan Usaha Kecil Menegah (UKM), dalam waktu dekat bakal mengoperasikan pasar Genggulang.
Hal itu sebagaimana...
Bisnis Sapu Ijuk Laris Hingga Keluar Daerah
KOTAMOBAGU - Produk sapu ijuk di Kotamobagu masih digemari. Meski bahan mentah serta pembuatannya secara tradisional, namun tidak surut tergantikan oleh produk buatan pabrik.
Salah...
Satlantas Berlakukan Tilang Elektronik
KOTAMOBAGU - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kotamobagu mulai menerapkan tilang elektronik.
Penerapan tilang elektronik dilakukan usai memasang puluhan kamera Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE).
Adapun...
Pindah Buku Bisa Bendahara Pengeluaran
Tahun 2021, Pemkot Terapkan Transaksi Online Sistem atau Kasda Online
ZONATOTABUAN.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu akan menerapkan transaksi online sistem keuangan terbaru di tahun...
Puluhan Pelaku Usaha Diberi Ilmu Kewirausahaan
ZONATOTABUAN.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu melalui Dinas Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disdagkop-UKM) menggelar pendidikan dan pelatihan (Diklat) kewirausahaan, di Restauran Lembah...
8 Prioritas Rencana APBD 2021
KOTAMOBAGU - Setidaknya, terdapat delapan prioritas pembangunan yang disiapkan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, untuk dilaksanakan pada tahun depan. Delapan prioritas pembangunan dimaksud, diuraikan...
Warga Kembangkan Budidaya Ikan Lele
KOTAMOBAGU – Pembudidayaan ikan lele mulai dikembangkan di daerah Kota Kotamobagu. Inisiatornya, yakni Firawan Gobel atau biasa disapa Wawan, warga Kelurahan Biga, Kecamatan Kotamobagu...



















