DAK Bolmong Naik Menjadi Rp 113 Miliar
ZONATOTABUAN.CO - Kabar gembira bagi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow (Bolmong). Hal itu berkaitan dengan bertambahnya Dana Alokasi Khusus (DAK), dari tahun lalu sebesar...
Tunggakan PAD 2021, Andy: Sangadi dan Lurah Maksimalkan Penagihan
ZONATOTABUAN.CO - Tahun 2021, masih meninggalkan tunggakan beberapa pajak dan retribusi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Kotamobagu.
Adapun pajak dan retribusi yang dimaksud yakni Pajak...
Dandes 69 Desa Kabupaten Boltim Turun
zonatotabuan.co - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim) mengisyaratkan anggaran Dana Desa (Dandes) 2022 kemungkinan besar berkurang, dibandingkan tahun anggaran...
Walikota Pimpin Pasukan Kunjungi Kabupaten Minut
ZONATOTABUAN.CO - Walikota Kotamobagu Tatong Bara bersama jajarannya melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Utara (Minut), Selasa (11/1/2022).
Adapun kunjungan kerja tersebut, mengenai...
Percepat Vaksinasi di Boltim, Dinsos Beri Sembako Peserta Vaksinasi
ZONA TOTABUAN - Dinas Sosial Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim) turut mensupport percepat vaksinasi Covid-19 di sejumlah Desa dengan mendistribusikan ratusan paket bantuan.
Pendistribusian paket...
Kapolda Irjen Mulyatno Kunjungi Wisata Alam Boltim
ZONATOTABUAN.CO - Orang nomor satu di Polda Sulut, Kapolda Irjen Pol Drs Mulyatno bersama istri Ketua PD Bhayangkari By Mila Mulyatno dan Bupati Bolmong...
Pemkot Beri Bantuan Hukum Bagi Masyarakat Miskin
ZONATOTABUAN.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu siap beri bantuan hukum kepada masyarakat di wilayahnya. Adapun bantuan hukum yang dimaksud ditujukan bagi warga kurang mampu...
Walikota Saksikan Penandatanganan Penyaluran BOS Non Tunai
ZONATOTABUAN.CO - Walikota Kotamobagu Tatong Bara menghadiri penandatanganan perjanjian kerja sama terkait penyaluran Bantuan Operasional Sekolah (BOS) secara non-tunai, Senin (10/1/2022).
Adapun penandatanganan perjanjian kerja...
Warga Ikut Vaksinasi Dapat Bantuan Bahan Pokok
ZONATOTABUAN.CO - Dinas Sosial Kabupaten Boltim menyalurkan bantuan bahan pokok dari Provinsi Sulawesi Utara.
Adapun bahan pokok yang disalurkan khusus bagi warga yang ikut vaksinasi.
Kepala...
Pengangkatan dan Pemberhentian Kepsek, Hodong: Tidak Ada Yang Melanggar Aturan
ZONATOTABUAN.CO - Plt Kepala Dinas Pendidikan Boltim Hodong Kobandaha menerangkan bahwa pengangkatan sejumlah kepada sekolah (Kepsek) sudah sesuai ketentuan yang berlaku.
Lanjutnya soal kabar pelantikan...




















