Disperdagkop-UKM Terima Bantuan Tera Ulang
ZONATOTABUAN.COM, KOTAMOBAGU - Salah satu urusan pemerintahan yang merupakan kewenangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota adalah pelaksanaan metrologi legal berupa tera, tera ulang, dan pengawasan kemetrologian.
Untuk...
BST 2021 Mulai Disalurkan
KOTAMOBAGU - Dinas Sosial (Dinsos) Kotamobagu bekerjasama dengan PT. Pos Indonesia, Kamis (8/1/2021) mulai menyalurkan Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap I untuk tahun 2021...
Pemkot-IBI Gelar Pelayanan KB Gratis
ZONATOTABUAN.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (PP dan KB) bersama Ikatan Bidan Indonesia (IBI) menggelar program pelayanan...
Pemkot Perpanjang PPKM Hingga 31 Agustus
ZONATOTABUAN.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu kembali memperpanjang masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) hingga 31 Agustus 2021. Perpanjangan tersebut sesuai Surat Edaran Walikota Kotamobagu...
Tekan Covid-19, Pemkot Gelar Penyuntikan Vaksin Diwilayahnya
ZONATOTABUAN.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) terus berupaya mensukseskan program vaksinasi Covid-19.
Adapun upaya yang dilakukan dengan melaksanakan penyuntikan vaksin kepada...
Empat Peserta Kotamobagu Ikut STQH Tingkat Nasional
ZONATOTABUAN.CO - Seleksi Tilawatil Qur'an dan Hadis (STQH) Tingkat Nasional ke-26 dipusatkan di halaman Masjid Raya Shaful Khairat, Kota Sofifi, Maluku Utara (Malut).
STQH tersebut...
Pj Bupati dr Jusnan Launching TTE Sangadi dan Sekdes se Bolmong
ZONATOTABUAN - Penjabat (Pj) Bupati Bolmong dr Jusnan Calamento Mokoginta MARS melaunching penggunaan aplikasi tanda tangan elektronik (TTE) untuk para sangadi dan sekretaris desa...
Terlindungi: Dinkes Bolmong Gelar Penerima dan Pelepasan Dokter Umum Internship
ZONATOTABUAN - Dinas Kesehatan (Dinkes) Bolaang Mongondow (Bolmong) menggelar penerimaan dokter umum internship angkatan III periode 2024-2025, Kamis, 15 Agustus 2024.
Selain itu, digelar juga...
Penginputan Indeks Inovasi Daerah, Bora: Berdasarkan Peraturan Pemerintah
ZONA TOTABUAN - Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu melalui Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) menggelar sosialisasi dan tata cara penginputan Indeks Inovasi Daerah...
Pj Walikota Asripan Nani Hadiri Run KPUD Kotamobagu
ZONA TOTABUAN - Pj Walikota Asripan Nani menghadiri kegiatan olahraga berlari atau run dalam rangka menyambut pesta demokrasi tahun 2024, yang digelar oleh Komisi...




















